
Jadi dengan 1x bayar anda bisa mendapatkan koneksi internet unlimited, nonton ratusan channel televisi "cable tv" (jaringan useetv) dan bonus 1000 menit telpon sesama pemakai telpon rumah (untuk jelasnya bisa kontek ke nomor telpon 147).
Saya sendiri sudah mendaftarnya dan setelah lihat jumlah stasiun channel premium yang ditawarkan, saya speechless dalam artian takjub karena lebih banyak dari yang saya duga. Selain itu, user yg sudah berlangganan Indihome juga akan mendapatkan fasilitas internet tanpa batas tergantung pilihan paket dan jenis kabel telepon yang digunakan.
Tarif dan Cara Registrasi Paket Indihome :
Saya sendiri pakai internet dengan speed 5 Mbps, dan kecepatannya luar biasa. Kalau agan beruntung, agan bisa pilih paket jaringan serat optik / optic fiber karena kecepatannya bisa lebih tinggi dan tanpa kendala error karena galian kabel. Semua yang saya jelaskan itu adalah layanan paket Indihome Triple Play.
Lalu bagaimana dengan skema harga indihome Triple Play ?
Berapa tarif per bulan paket Indihome Triple Play ?
Berapa kecepatan internet yang ditawarkan Indihome Triple Play ?
Dan Bagaimana Cara Paket Indihome Triple Play ?
Silahkan simak skema harga tarif Indihome di bawah ini : Paket internet Indihome 2015 fiber optik
Paket IndiHome 2016 berubah untuk wilayah Jakarta :
Beberapa lokasi yang dekat dengan jaringan seperti daerah di tengah kota dan perkantoran menawarkan paket internet 10mbps keatas. Sedangkan area yang lebih jauh (perumahan) hanya menawarkan paket Indihome dari kecepatan internet 1 mbps sampai 5 mbps. Dan tidak tersedia 10mbps pada daerah tertentu.
Lokasi jaringan Fiber Optik dan kecepatan dapat di periksa melalui website Telkom IndiHome.
Dibawah ini perubahan paket harga Telkom IndiHome bulan Januari 2016 :
1. Paket IndiHome internet dari 1Mbps sampai 5Mbps
2. Paket IndiHome internet dari 10Mbps sampai 100Mbps
Dibawah ini dari data harga paket internet Indihome Januari 2016. Perubahan Tarif promo untuk wilayah Jakarta dari paket internet fiber optik IndiHome 2016 :
UPDATE HARGA INDIHOME 2016
# Paket internet Indihome turun untuk paket promo 2016
# Paket Indihome ditawarkan berbeda-beda di tiap area.
Biaya instalasi Indi Home langsung dikenakan ke tagihan bulanan berikutnya. Perangkat yang dipinjamkan untuk jaringan Indi Home seperti Set Top Box harus dikembalikan bila pelanggan berhenti mengunakan layanan Indi Home.
Harga diatas belum termasuk PPN
Keuntungan jaringan Indi Home dengan Fiber atau High speed internet :
1. Jaringan lebih stabil dibanding jaringan Coax atau ADSL yang maksimum mencapai 5mbps.
Dengan Fiber Optik Indi Home, mampu mencapai kecepatan 100mbps.
2. Lebih handal terhadap gangguan alam dari petir dan cuaca, dan tidak merusak perangkat bila terjadi petir masuk ke saluran kabel ke rumah.
3. Paket Indi Home diberikan dengan tambahan paket lain seperti cable TV.
4. Layanan diberikan untuk Melon atau portal musik.
5. Keamanan jaringan yang dilindungi oleh antivirus Trend Micro
Cara Berlangganan Indihome Triple Play :
Untuk memeriksa daerah yang sudah terjangkau fiber optik Telkom IndiHome dan pemesanan online Indi Home via shop.telkom.co.id atau layanan informasi Indihome.co.id
Selain registrasi online, anda bisa berlangganan dengan registrasi ke telkom 147.
Khusus Pengguna Speedy | Siapkah Untuk Migrasi Dari Paket Speedy ?
Untuk pemakai Telkom Speedy, anda bisa melakukan MIGRASI ke Indihome tanpa bayar (disesuaikan dengan paket pilihan anda). Malahan harga paket speedy yang sama bisa dapatkan paket indihome dengan useetv, internet, telpon rumah fix line
Khusus Pengguna SSH dan VPN | Siapkah Untuk Pindah IndiHome ?
Untuk pengguna SSH dan VPN, Server Free Maupun Premium, Jika berminat anda bisa gunakan indihome untuk akses internet lebih cepat. Tetapi apapun pilihan anda Tetaplah jadi pengguna internet yang bijak ! Sesuaikan dengan kegunaan dan tujuan anda untuk dalam menggunakan internet.
Sekian informasi paket internet murah kali ini, Semoga bisa bermanfaat, Perlu diketahui paket indihome bukan hanya untuk internet, tetapi juga bisa anda gunakan untuk Telepon rumah, TV, dan banyak lagi fitur fitur nya.
Sekian,
TERIMA KASIH.........SEMOGA BERMANFAAT......???
0 komentar:
Posting Komentar
Berkomentarlah Dengan Baik Dan Benar